Akses modul display LCD 16x2 I2C

Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai bagaimana caranya mengakses display LCD 16x2 dengan I2C.  Display LCD ini dikendalikan mengunakan pin yang terdapat di mikrokontroler .pada umunya  mengunakan 6 sampai 7 pin . Untuk menghemat  pin yang dipakai pada mikrokontroler solusi terbaiknya adalah mengunakan modul tambahan yaitu I2C, modul ini hanya mengunakan 2 pin yang digunakan untuk  (SDA) dan (SCL). Modul I2C ini juga dapat mengontrol kontras pada display LCD dengan mengunakan potensio yang sudah ada. Pada project ini mikrokontroler yang digunakan adalah Arduino Uno, mikrokontroler ini mendukung komunikasi dengan I2C.

Komponen yang perlu dipersiapkan :

  1. Arduino Uno
  2. Display LCD 16x2
  3. Modul I2C
  4. Kabel Jumper
Skematik Rangkaiian 

Unduh file skematik disini

Source code
Jika belum mempunyai library I2C download  disini

Untuk lebih jelasnya tonton video di bawah ini







Saat ini sedang menempuh Pendidikan Strata (S1) Program Studi Teknik Elektro Universitas Merdeka Malang . Mengambil Konsentrasi Sistem Kontrol .

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »